Bripka Agung Wardayanto Polsek Kalibunder Pimpin Safari Subuh, Berikan Himbauan Penting di Masjid Al-Ikhlas

    Bripka Agung Wardayanto Polsek Kalibunder Pimpin Safari Subuh, Berikan Himbauan Penting di Masjid Al-Ikhlas
    Bripka Agung Wardayanto Polsek Kalibunder Pimpin Safari Subuh, Berikan Himbauan Penting di Masjid Al-Ikhlas

    SUKABUMI - Dalam rangka meningkatkan kemitraan antara kepolisian dan masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Mekarwangi, Bripka Agung Wardayanto, menggelar kegiatan Safari Subuh di Masjid Al-Ikhlas, Kampung Cimenga, Desa Mekarwangi, Kecamatan Kalibunder, Kabupaten Sukabumi. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat, 19 Januari 2024, dimulai pukul 04.10 WIB hingga selesai.

    Dalam laporannya, Kapolsek Kalibunder, IPTU Taufick Hadian, menyampaikan bahwa Bripka Agung Wardayanto memberikan arahan yang sangat relevan kepada jamaah masjid. Salah satu poin utama yang disoroti adalah meningkatnya penyebaran berita palsu atau hoax menjelang pemilihan umum tahun 2024.

    "Kami mengimbau masyarakat agar mewaspadai berita atau informasi yang tidak jelas kebenarannya, terutama di media online. Jika ada keraguan atau ketidakmengertian, segera tanyakan kepada pihak kepolisian atau Bhabinkamtibmas, " tutur Bripka Agung.

    Selain itu, dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas memberikan himbauan terkait kewaspadaan masyarakat, terutama di daerah yang rawan longsor menjelang musim penghujan. Hal ini sebagai upaya pencegahan dan kesigapan menghadapi potensi bencana alam.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Biru Malam Polsek Caringin Polres...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Parakansalak Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Kabandungan, Dukung Swasembada Pangan 2025
    Bhabinkamtibmas Desa Tamansari  Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Kp. Cigadog
    Bhabinkamtibmas Desa Cisaat  Polsek Cicurug  Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Kp. Sawah Lega
    Polsek Surade Gelar Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar
    Kapolres Sukabumi Lakukan Kunjungan ke Mako Polsek Sagaranten untuk Pengecekan Mako dan Sel Tahanan
    Pelantikan dan Bimtek Panwas Kelurahan/Desa untuk Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024 Bersama Polsek palabuhanratu Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciemas Polres Sukabumi  Laksanakan Giat DDS dan Patroli Dialogis di Desa Tamanjaya
    Patroli Dialogis Polsek Ciemas  Polres Sukabumi di Desa Sidamulya, Ajak Masyarakat Cegah Kriminalitas dan Penyalahgunaan Narkoba
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Polrea Sukabumi  Laksanakan DDS dan Cooling System untuk Jaga Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Polsek Cisolok Polres Sukabumi sambang warganya
    Polsek Ciemas Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Patroli Dialogis di Desa Tamanjaya
    Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru untuk Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunsari Polsek Cisolok Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Berikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Nyalindung Gelar KRYD Patroli Biru untuk Jaga Kamtibmas
    Kapolsek Bojonggenteng Iptu Sopian, S.Ag. Laksanakan Patroli Dialogis sambang warganya, Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting di Desa Tonjong
    Bhabinkamtibmas Polsek Cicurug Polres Sukabumi Desa Pasawahan Giat DDS: Himbau Warga Waspada Curah Hujan dan Giatkan Patroli Malam
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Door to Door System di Minimarket untuk Tingkatkan Kesadaran Kamtibmas
    Giat Anjangsana dan Door To Door System (DDS) oleh Bhabinkamtibmas di Desa Nyalindung Bersama Polsek Nyalindung Polres Sukabumi

    Ikuti Kami