Lanal Bengkulu Berikan Materi Dasar Dayung Perahu Karet Kepada Siswa Siswi SMKS 15 Kota Bengkulu

    Lanal Bengkulu Berikan Materi Dasar Dayung Perahu Karet Kepada Siswa Siswi SMKS 15 Kota Bengkulu

    TNI AL, Bengkulu, - Pangkalan TNI AL (Lanal) Bengkulu pada pelatihan hari kedua memberikan pelajaran pengenalan dasar-dasar dayung perahu karet kepada peserta Madabintal SMKS 15 Kota Bengkulu di Perairan Pos Patkamla Pulau Baai Lanal Bengkulu, Kampung Bahari, Kelurahan Sumber Jaya, Kecamatan Kampung Melayu, Kota Bengkulu, Selasa (26/9/2023).

    Kegiatan dayung perahu karet ini merupakan bagian dari materi Masa Dasar Pembinaan Fisik dan Mental (Madabintal) yang diberikan Lanal Bengkulu kepada siswa siswi sebagai pengetahuan yang sangat diperlukan dan harus dimiliki oleh siswa siswi yang nantinya dapat diimplementasikan dalam kegiatan ataupun kondisi bencana alam.

    Danlanal Bengkulu Letkol Laut (P) Yudho Mewah Angkasa, M.Tr. Opsla., menyampaikan bahwa pengenalan perahu karet yang disampaikan ke pada anak-anak SMK ini dapat bermanfaat dan bisa menambah pengetahuan, selama kegiatan latihan harus mengutamakan aspek keamanan dan keselamatan, dan jangan lupa menggunakan life jacket selama latihan dayung perahu karet.

    (Pen Lanal Bengkulu)

    tni al mata sosial jni nkri
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Sambang Warganya Oleh Polsek Surade Polres...

    Artikel Berikutnya

    Bripka Agung Wardayanto, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Kapolres Sukabumi Kunjungi SDN Otista Palabuhanratu, Bagikan Makan Siang Gratis
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap di Desa Cikangkung Gelar Kegiatan Door to Door System untuk Cegah Gangguan Kamtibmas
    Safari Subuh Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Mengedukasi Warga Antisipasi TPPO dan Mendukung Pilkada 2024
    Polsek Cicurug Sambangi Masyarakat, Kapolres Maruly Pardede: "Masyarakat Merupakan Mitra Utama Polisi"
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Aktifkan DDS untuk Jaga Kondusivitas
    Antisipasi Curanmor dan Gangguan kamtibmas,Polsek Cisaat Lakukan Patroli Malam
    Patroli Biru Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Sat Reskrim Polres Sukabumi Serahkan Tersangka Kasus Baby Lobster
    Polsek Gunungpuyuh Laksanakan Patroli Objek Vitas Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Polres Sukabumi Berhasil Amankan 50.426 Ribu Obat Keras Terbatas dan Narkotika Jenis Sabu
    Kapolsek Bojonggenteng Iptu Sopian, S.Ag. Laksanakan Patroli Dialogis sambang warganya, Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting di Desa Tonjong
    Bhabinkamtibmas Polsek Cicurug Polres Sukabumi Desa Pasawahan Giat DDS: Himbau Warga Waspada Curah Hujan dan Giatkan Patroli Malam
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Lakukan Door to Door System di Minimarket untuk Tingkatkan Kesadaran Kamtibmas
    Giat Anjangsana dan Door To Door System (DDS) oleh Bhabinkamtibmas di Desa Nyalindung Bersama Polsek Nyalindung Polres Sukabumi

    Ikuti Kami